Home / MANOKWARI / Papua Barat

Rabu, 22 Januari 2025 - 00:33 WIB

Manokwari Siap Sambut Pesparawi Nasional 2025, Bupati Pastikan Kesiapan Fasilitas

MANOKWARI  , Kumparanpapua.com –  Kabupaten Manokwari dipastikan siap menjadi tuan rumah Pesta Paduan Suara Gerejawi (Pesparawi) Nasional Tahun 2025. Bupati Manokwari menegaskan bahwa berbagai persiapan terus dilakukan agar ajang bergengsi ini berlangsung lancar dan sukses. Selasa (22/01/2025).

Dalam keterangannya, Bupati menyatakan bahwa koordinasi intensif terus dilakukan dengan Pemerintah Provinsi Papua Barat, panitia pelaksana, serta Lembaga Pengembangan Pesparawi Daerah (LPPD) dan Lembaga Pengembangan Pesparawi Nasional (LPPN) Papua Barat. Langkah ini bertujuan memastikan kesiapan dari berbagai aspek, baik di tingkat panitia lokal maupun nasional.

Baca Juga :  Jadi Tuan Rumah Pemilihan Putri Citra Indonesia Ke 37 Tahun 2023, Febelina Bangga Utusan Papua Barat Sabet Juara 1 

“Kami memastikan kesiapan dari sisi akomodasi serta fasilitas umum. Secara khusus, Pemerintah Daerah Manokwari tengah fokus menyelesaikan revitalisasi Lapangan Borasi, yang akan menjadi lokasi pembukaan Pesparawi Nasional 2025,” ujar Bupati.

Baca Juga :  Bawaslu Kabupaten Manokwari Ungkap 7 TPS Berpotensi PSU

Dengan persiapan yang terus dimatangkan, diharapkan Pesparawi Nasional 2025 di Manokwari dapat berjalan dengan lancar dan meninggalkan kesan positif bagi peserta maupun masyarakat. (KP/03)

Share :

Baca Juga

MANOKWARI

Safari Ramadhan, Bupati Mengajak Semua Pihak untuk Terus Menjaga dan Melestarikan Kebhinekaan

MANOKWARI

Pansel serahkan calon anggota DPRK Pegunungan Arfak periode 2024-2029

MANOKWARI

Yayasan Suara Rimba Papua Gelar Pelatihan Manajemen Keuangan Dan Pembukuan Sederhana Bagi Pelaku UMKM 

MANOKWARI

PJ Gubernur Waterpauw Pimpin Apel Gabungan Perdana Provinsi PB dan 7 Kabupaten

MANOKWARI

Dilantik Jadi Ketua Badan Pengurus STT Erikson- Tritt Manokwari, Hermus Indou Harap Kolaborasi Civitas Akademika Demi Pengembangan Tri Dharma Perguruan Tinggi

MANOKWARI

Beri Arahan Perdana, Sekjen Kemenkumham: Kalau Mau Maju Harus Berproses

MANOKWARI

Dorong Generasi Muda Cintai Lestarikan Budaya Papua Yayasan Perempuan Maju Kreatif Gelar Pelatihan Merajut Noken

MANOKWARI

Persekutuan Doa Ora Et Labora Kejati Papua Barat Gelar Ibadah Perayaan Paskah